Easy Gembira, Gerakan Mencuci Gembira |
Capek? Iya, capek banget. Karena untuk pakaian dengan noda yang membandel itu nggak mempan kalau cuma dicuci dengan mesin cuci, harus menggunakan tangan, kucek-kucek sendiri sampai bersih. Sayang juga mesin cucinya kalau cuma dipakai untuk mencuci 3-5 lembar pakaian, kan?
Tapi itu dulu, sewaktu saya belum terbiasa mencuci pakaian sendiri karena tugas saya di rumah itu jadi tukang setrika. Dan sekarang, sebagai anak kost yang harus mengerjakan semuanya sendiri, saya harus mencari tips and triknya, bagaimana supaya kegiatan cuci mencuci ini jadi lebih mudah dan nggak menyita waktu luang atau kegiatan saya yang lainnya.
Beruntunglah saya ketemu produk Attack Easy merek detergen unggulan asal Jepang yang mengerti banget kebutuhan para wanita khususnya di Indonesia, terutama buat emak-emak (ibu rumah tangga) yang pekerjaan rumahnya segunung seperti pakaian kotor yang nggak dicuci selama seminggu. Walaupun belum jadi emak-emak, menurut saya ini penting lho memilih produk detergen dan membandingkan keunggulannya dengan produk lain.
Salah satu keunggulan Easy Detergen produk dari PT. Kao Indonesia yang saya suka ini adalah inovasi terbarunya, Easy 10 Tangan, 1 kali kucek 1 kali bilas. Inovasi ini salah satu yang memudahkan kita mencuci sehingga cepat
terselesaikan, jadi bisa menghemat waktu, tenaga, air dan juga
pengeluaran tentunya. Dan hatipun jadi riang gembira karena pekerjaan
jadi cepat beres.
Iya, maksudnya pekerjaan cuci mencuci pakaian ini jadi lebih enteng berkat Easy. Bayangin, kalau sebelumnya kucek-kucek pakaian harus dengan tenaga lebih dan boros air karena harus berganti-ganti air bilasan. Tapi dengan Easy yang setara dengan sepuluh tangan, kita cukup sekali kucek dan sekali bilas saja.
Iya, maksudnya pekerjaan cuci mencuci pakaian ini jadi lebih enteng berkat Easy. Bayangin, kalau sebelumnya kucek-kucek pakaian harus dengan tenaga lebih dan boros air karena harus berganti-ganti air bilasan. Tapi dengan Easy yang setara dengan sepuluh tangan, kita cukup sekali kucek dan sekali bilas saja.
Dan sebagai perempuan pastinya kita juga butuh waktu sendiri atau bahasa gaulnya me time, meluangkan waktu untuk mengaktualisasi diri, atau sekedar olah raga biar tetap sehat dan bertemu banyak orang di luaran sana agar pikiran tetap jernih. Nggak cuma berdiam diri saja di rumah atau merasa bosan mengerjakan pekerjaan rumah tangga yang monoton setiap harinya. Nah, serunya lagi, ternyata Easy bikin Kampanye yang bikin semua ibu-ibu gembira, namanya Kampanye Easy Gembira.
Tentang Kampanye Easy Gembira, Gerakan Mencuci Gembira dengan Easy
Easy merek detergen asal Jepang persembahan dari PT. Kao Indonesia tahun ini menggelar kompetisi senam untuk para ibu-ibu rumah tangga. Kampanye ini masih lanjutan dari kampanye tahun sebelumnya, dan untuk tahun ini melalui Kampanye Easy Gerakan Mencuci Gembira atau singkatnya menjadi Easy Gembira yang temanya masih fokus sama pemberdayaan wanita, mengajak para wanita khususnya untuk ibu-ibu rumah tangga agar lebih bisa memanfaatkan waktu luang disamping tugas dan tanggung jawabnya sebagai ibu rumah tangga. Tujuannya tak lain seperti yang sudah diungkapkan diatas, agar waktu luang ibu rumah tangga lebih bermanfaat, salah satunya dengan kegiatan berolahraga yang menyenangkan dan bikin hati gembira seperti senam bersama. Olahraga senam, selain dapat membuat tubuh menjadi sehat dan bugar, juga bisa membawa aura positif agar-agar ibu-ibu nggak banyak bergosip hal yang nggak penting. Senam yang sehat pasti bikin hati gembira.
Kompetisi senam Easy Gembira dari Kampanye Easy Gerakan Mencuci Gembira ini sudah digelar dari bulan Maret kemarin, dan didukung oleh Liza Nathalia seorang artis dan juga instruktur senam profesional dan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Jakarta Utara. Kompetisi Senam Easy Gembira yang diikuti oleh kurang lebih 4000 wanita dari 20 titik daerah di Jakarta khususnya di Jakarta Utara. Yang akan memilih perwakilan-perwakilan dari 20 titik tersebut, yang nantinya akan dipertandingkan kembali, finalnya pada tanggal 9 April 2017 di Mall Artha Gading, Jakarta Utara, untuk mendapatkan berbagai macam hadiah menarik.
Jika dilihat dari laman facebook Easy Gembira, sudah terpilih 40 peserta area yang lolos dan ikut ke final. Kriteria yang lolos ini dipilih berdasarkan jumlah grup dan jumlah member terbanyak yang mengikuti kompetisi. Nah, untuk gerakan Senam Easy Gembira nya sendiri semua peserta dapat melihatnya di video tutorial senam yang sudah diupload di youtube.
Jika dilihat dari laman facebook Easy Gembira, sudah terpilih 40 peserta area yang lolos dan ikut ke final. Kriteria yang lolos ini dipilih berdasarkan jumlah grup dan jumlah member terbanyak yang mengikuti kompetisi. Nah, untuk gerakan Senam Easy Gembira nya sendiri semua peserta dapat melihatnya di video tutorial senam yang sudah diupload di youtube.
Foto-foto peserta yang mengikuti Senam Easy Gembira.
Foto dari facebook Easy Gembira |
Foto dari facebook Easy Gembira |
Aku terharu lho liat ibu2 yang kompak banget dan penuh semangat ikutan senam gembirab ini
ReplyDeleteBikin aura bahagia terpancar deh
Yuk ikutan senam sehatnya Mel
Gerakan senamnya fun banget Mbaaa..Dan ibu2nya yg ikut lomba tampil maksimal, seru ya ngeliatnya.
ReplyDeleteEasy benar benar meringankan tugas mencuci. Hati riang, dan bisa ngikutin senam Easy gembira biar sehat
ReplyDeleteIbu2 emang kalau udah goyang, senam, stress biasanya ilang dan lebih gembira :D
ReplyDeleteNyuci beneran jadi enteng yaa mb.
ReplyDeleteSalam kenal.
Aku jg pakai easy nih dan keren banget easy ngadain kampanye senam gembira
ReplyDeleteEasy sangat peduli dengan kegiatan perempuan.
Yess nyuci jadi enteng berkat Easy ya mb
Nyuci benar jadi enteng kalau pakai Attack Easy ya mba :)
ReplyDeleteCucian jadi lebih cepat selesai ya Mel, tinggal nyetrikanya yg masih jadi beban 😂
ReplyDeleteAku usah ngga sanggup nyuci sendiri, huhuu. Ke londri kiloan skrg mah. Tapi dulu wkt nyuci sndiri mayan sering pake attack easy
ReplyDeleteSaya Juga pakai Easy .... Nyuci jadi mudah dan Harum ....
ReplyDeleteAyo tgl 9 Nonton Final ....
Aku pakai easy bubuk yang pink..wangiii banget
ReplyDeleteUntung ada Easy ya.. nyuci jadi bikin happy. Ada senamnya juga yang bikin badan jadi gerak. Yuk, senam :)
ReplyDelete