Foto. blanja |
Harbolnas udah berlalu, tapi euforia belanja di hari khusus belanja online nasional yang dilakukan setiap tanggal 11-11 dan 12-12 ini masih aja menghinggapi saya. Gimana nggak, waktu moment harlbonas kemarin, saya kesulitan mencari sinyal internet karena sedang liburan di sebuah Pulau nan jauh di Lampung bagian barat sana. Sinyalnya ada, tapi nggak cukup kalau untuk terus-terusan scrolling liat-liat gambar barang yang lagi dibutuhin. Karena kebiasaan perempuan, kalau belanja selalu membanding-bandingkan harga. Nggak cuma harga tapi diteliti betul toko onlinenya apakah bisa dipercaya atau nggak, baca-baca review dan testimoninya itu juga penting. Supaya nggak tertipu.
Jadi, selama saya liburan kemarin, saya menikmati hiruk pikuk media sosial dari status teman-teman yang bingung harus blanja dimana aja. Karena semuanya menawarkan diskon yang gila-gilaan. Ada yang sudah blanja produk kecantikan, keperluan baby, aksesoris gadget, kamera terbaru, smartphone terbaru, produk fashion dan semacamnya. Saya? Yaitu tadi, cuma bisa mupeng alias muka pengen banget..hihi.
Barang yang saya beli :D |
Tapi, it's okay, walaupun nggak blanja di momen harlbolnas, namun saya tetap bisa menikmati berbagai macam diskon dari online shop yang saya pilih yakni di blanja.com untuk membeli beberapa barang yang sedang saya butuhkan. Well, salah satunya jam tangan dan headshet. Lumayan kemarin diskonnya, jadi lebih hemat sama pengeluaran.
ebay.blanja.com. |
Terus, yang lebih seru lagi, teman saya kemarin kegirangan karena ebay tempat dia belanja barang-barang dari luar negeri sudah hadir di Indonesia. Jadi, sekarang belanja di ebay bisa melalui ebay.blanja.com. Biasanya kalau kita menerima paket dari luar negeri suka ribet harus mengurusi beberapa hal, seperti terkait bea dan cukai. Tapi dengan hadirnya ebay di blanja dot com. Semuanya menjadi mudah. Ini beberapa keunggulan yang teman saya ceritakan, selain berbagai macam barang yang dapat kita beli melalui portal ini.
Pertama yang saya bilang tadi, soal bea dan cukai, sebagai customer kita nggak perlu lagi repot-repot mengurusi hal ini, karena dari ebay for blanja memberikan layanan yang menjamin barang yang kita beli bisa langsung sampai ke rumah dengan aman.
Kedua, transparansi rincian dana yang kita bayarkan, ketiga, pengiriman barang yang lebih murah dan cepat, keempat, garansi uang kembali, pelayanan pelanggan, dan terakhir ini yang penting, metode pembayaran saat kita belanja di ebay for blanja. Kita bisa melakukan proses pembayaran seperti saat kita bertransaksi di online shop lokal. Bisa tcash, transfer bank, klikBCA dan kartu kredit. Wah, mudah banget, ya. Tinggal cari uangnya nih buat belanja..hihihi. Akhir tahun memang cobaan bagi pemburu sale kayak saya.
Kedua, transparansi rincian dana yang kita bayarkan, ketiga, pengiriman barang yang lebih murah dan cepat, keempat, garansi uang kembali, pelayanan pelanggan, dan terakhir ini yang penting, metode pembayaran saat kita belanja di ebay for blanja. Kita bisa melakukan proses pembayaran seperti saat kita bertransaksi di online shop lokal. Bisa tcash, transfer bank, klikBCA dan kartu kredit. Wah, mudah banget, ya. Tinggal cari uangnya nih buat belanja..hihihi. Akhir tahun memang cobaan bagi pemburu sale kayak saya.
kekep dompet erat-eraaat
ReplyDeleteJangan sampe lepas ya :D
DeleteWah enak ya kl belanja produk luar di situ, ga ribet ngurusin soal tax hehe ... :D
ReplyDeleteJadikan beliin saya hermes dr luar negeri, kak? :D
DeleteJelas puas dan bikin ketagihan. :D
ReplyDeletePuas mungkin belum, tapi klo ketagihan IYA banget haha
DeleteJadi pengen tiap hari. :v hihihihi
ReplyDeleteAyooo beliiii :D
DeleteEmak2 sih gak ada puas2nya kalau nyangkut soal blanja. :D
ReplyDeleteYoiii, itu aku banget walo belum jadi emak2 :hahaha
DeleteIni mah bikin ketagihan. Bikin pengen terus. Kalau bisa tiap hari. :D
ReplyDeleteUangnya ada terus gak kak? haha
DeleteAh aku selalu ketinggalan klo masalah belanja online mbak ����
ReplyDeleteduh, sayangnya aku kelewatan momen ini :(
ReplyDeletesalam
nia
waah momet Harbolnas emang selalu bikin mupeng buat belanja ya
ReplyDeleteWah bakal makin seru belanja produk dari luar nieh mba... secara kalau mesen sendiri bakal repot banget...
ReplyDelete